ALL LOGO

ALL LOGO

Kamis, 01 Maret 2012

bahan2 kimia


  1. Bahan Kimia Pewangi (Parfum)

Parfum adalah hasil pencampuran berbagai macam fragrance (wewangian) yang barsifat mudah menguap dengan bau tertentu. Bahan kimia pewangi sering ditambahkan pada berbagai produk seperti sabun, deterjen, sampo, pembersih kaca, cairan pencuci piring, dan cairan pelembut pakaian, serta dijual dalam bentuk pengharum tubuh, contoh :


  1. Bahan Kimia Pewangi (Parfum)

Parfum adalah hasil pencampuran berbagai macam fragrance (wewangian) yang barsifat mudah menguap dengan bau tertentu. Bahan kimia pewangi sering ditambahkan pada berbagai produk seperti sampo, contoh :


  1. Bahan kimia Pembasmi Serangga

Serangga pengganggu yang sering kita jumpai dirumah tangga, diantaranya adalah nyamuk, kecoa, lalat, dan semut. Oleh karena itu anti nyamuk (obat nyamuk) merupakan bahan yang diperlukan masyarakat sehari-hari. Anti nyamuk ada yang dikemas sesuai dengan cara pemakaiannya. Misalnya ada yang dibakar, di fumigasi secara elektrik, dioleskan pada permukaan kulit, dan disemprotkan.


  1. Bahan Kimia Pembersih

Bahan kimia pembersih terdiri atas bahan kimia utama (Bahan aktif) yang disebut surfrakton yaitu molekul yang dibentuk oleh bagian yang suka air (hidrofil) dan bagian yang suka lemak (aditif). Penggunaan bahan-bahan kimia pembersih secara berlebihan akan mengganggu kesehatan pemakan dan kebersihan lingkungan seperti cairan pelembut pakaian, contoh :


  1. HAMA

Budidaya Bekecot
Budidaya bekecot selain mudah dalam pemeliharaan pasarnya pun terbuka luas. Sebab, bekicot yang oleh sebagian orang dianggap sebagai hama karena kegemarannya makan dedaunan tanaman. Namun bekicot dapat dijadikan bahan makanan yang lezat dan bergizi juga pakan ternak dan ikan.


  1. HAMA

Tanaman pemakan serangga seperti kantong semar dengan bahasa latinnya nepenthes memiliki bentuk unik dan menarik, sehingga dapat digunakan sebagai penghias rumah. Sekaligus pembasmi serangga, sehingga keluarga terminimalisir terkena bahan kimia obat-obatan pembasmi serangga.
Kecenderungan masyarakat sekarang yang meminimalisir penggunaan bahan kimia dalam kehidupannya sehari-hari membuat tanaman yang hamper punah ini menjadi dicari-cari masyarakat. Sehingga harganya menjadi tinggi, bukan hanya puluhan ribu, ratusan ribu, bahkan ada yang hingga jutaan rupiah.
Tanaman ini juga menjadi incaran para hobies yang rata-rata dari kalangan menengah keatas, meskipun tidak tertutup kemungkinan dari kalangan menengah kebawah. Untuk pemula selain lewat biji, dianjurkan untuk mencoba merawat yang masih muda, sehingga tahu dan paham tentang karakteristik tanaman tersebut sambil menunggu biji yang disemai tumbuh. Dan sering-sering mengikuti perkembangan para hobies tanaman unik di jejaring social maupun di dunia maya, bisa juga googling dengan kata kunci tanaman buas.